Ikuti Kami:
Event Mendatang    IELTS Test
Konsultan Pendidikan Luar Negeri - ICAN Education Consultant
seputar victoria university ielts untuk mahasiswa internasional

Seputar Victoria University IELTS Untuk Mahasiswa Internasional

Beranda / Perkuliahan / Persiapan Kuliah / Seputar Victoria University IELTS Untuk Mahasiswa Internasional

Victoria University IELTS memiliki standar skor tersendiri, sehingga harus dilampaui oleh siapa saja yang akan ingin mendaftar. Selain itu, skor IELTS setiap jenjang pendidikan berbeda. Kamu pun bisa mulai kursus dari jauh-jauh hari sebelum tes dilaksanakan. Untuk lebih mengoptimalkan persiapan kamu, lakukan konsultasi kuliah luar negeri di ICAN Education Consultant. Lembaga ini sudah tersedia di berbagai cabang. Sehingga kamu bisa menyesuaikan dengan lokasi terdekat dari tempat tinggalmu.

Victoria University IELTS

IELTS merupakan sebuah tes bahasa Inggris yang diselenggarakan oleh berbagai lembaga yaitu, British council, Universitas Cambridge, dan IDP Education Australia. Selain ini, seperti halnya tes TOEFL yang dinilai dalam ujian ini yaitu kemampuan reading, writing, dan lain sebagainya. Untuk mengetahui skor yang ditetapkan oleh universitas di Australia ini, yuk simak ulasan berikut!

Jenjang pendidikan sertifikat dan diploma

Jenjang ini biasanya dilakukan untuk menempuh pendidikan lebih singkat dibandingkan dengan S1. Selain itu, jika kamu ingin kuliah dengan tujuan mempertajam kemampuanmu sebelum lanjut S2, maka bisa mengambil jurusan certificate graduate. Apabila kamu ingin sekolah dalam jenjang ini, maka minimal skor keseluruhan dari ujian adalah 6,0 dan tidak ada band , kurang dari nilai 6.0.

Jenjang Pendidikan Sarjana

Program pada tingkatan ini merupakan jenjang yang harus kamu tempuh selama empat tahun umumnya. Namun, beberapa kampus di luar negeri ada yang menerapkan selama tiga tahun saja. Nah, jika kamu ingin kuliah S1 di Victoria University, maka minimal skor IELTS yang dimiliki adalah 6.0 dan tidak boleh ada yang kurang dari nilai tersebut.

Jenjang  pendidikan pasca sarjana atau Diploma pascasarjana

Pascasarjana merupakan lanjutan pendidikan dari S1 atau sarjana. Lama waktu tempuh pendidikan ini adalah selama dua tahun kurang lebih. Sementara diploma pascasarjana yaitu kamu tempuh setelah menyelesaikan pendidikan S2. Untuk skor IELTS yang harus kamu penuhi di Victoria University adalah 6,5 secara keseluruhan dan tidak ada yang kurang dari 6,0.

Jenjang pendidikan Phd atau S3

Pada jenjang pendidikan ini , kamu membutuhkan skor minimal 6,6 dari total keseluruhan dan tidak ada yang kurang dari 6,0. Selain itu, jenjang ini biasanya bisa kamu tempuh setelah menyelesaikan pendidikan S2. Bahkan ini merupakan tingkatan pendidikan tertinggi.

Baca Juga: 5 Course di Victoria University untuk Jenjang S1

Dokumen Untuk Kebutuhan Seleksi Masuk

Selain menyiapkan diri untuk mengikuti tes IELTS, kamu pun perlu menyiapkan beberapa hal, seperti kelengkapan berkas atau dokumen. Adapun yang perlu kamu siapkan adalah portofolio atau disebut dengan folio karya, CV, formulir informasi tambahan, dan lain sebagainya. Tidak hanya itu saja, karena kamu akan tinggal di luar negeri, maka kamu perlu menyiapkan paspor dan visa sebelum keberangkatan.

Informasi Victoria university IELTS di atas dapat dijadikan bahan paoka. Sehingga kamu lebih maksimal dan optimal dalam belajar. Selain belajar di tempat kursus, kamu pun perlu belajar mandiri saat di rumah. Baik itu tiga puluh menit atau satu jam setiap harinya. Carilah waktu yang tepat untuk belajar supaya lebih enjoy dan nyaman.

ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event - UTS Balikpapan
ICAN Event - Study in Singapore
ICAN Event - UTS Bekasi
ICAN Event- New Zealand Jakarta
ICAN Event- New Zealand Jakarta
SIM
KINGS USA
KINGS UK
UTS College Bandung
UTS College Manado
UTS College Bekasi
Education Expo Jabodetabek
New Zealand Jakarta

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Postingan Artikel ...
Artikel Perkuliahan di Luar Negeri Sekolah di Luar Negeri Bahasa Inggris Bacaan Umum Tips & Trick Beasiswa ...
Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan