Ikuti Kami:
Event Mendatang    IELTS Test
Konsultan Pendidikan Luar Negeri - ICAN Education Consultant
teknik tepat belajar bahasa inggris untuk pemula

Teknik Tepat Belajar Bahasa Inggris untuk Pemula

Beranda / Belajar Bahasa Inggris / Teknik Tepat Belajar Bahasa Inggris untuk Pemula

Untuk kamu sedang belajar bahasa Inggris, maka kamu wajib tahu apa saja teknik tepat belajar bahasa Inggris untuk pemula. Panduan ini sangat penting apabila kamu masih bingung cara menguasai bahasa tersebut secara cepat juga mudah.

Bahasa Inggris merupakan salah satu bahasa yang sangat menyenangkan untuk mempelajari dan memberikan banyak keuntungan dalam hal pendidikan maupun karir jika mampu menguasainya. Sebagai pemula, mengetahui teknik yang tepat akan membantu proses belajar lebih cepat.

3 Teknik Tepat Bagi Pemula Belajar Bahasa Inggris

Sebagai pemula, kamu perlu mempelajari dan mengetahui apa saja teknik tepat belajar bahasa Inggris untuk pemula. Cara-cara ini termasuk cara mudah dan menyenangkan agar kamu bisa memahami bahasa Inggris lebih lanjut dan naik ke tahap selanjutanya.

Berikut adalah beberapa langkah yang wajib kamu perhatikan:

1. Belajar Bentuk Tenses

Ketika belajar bahasa Inggris, kamu wajib mengetahui apa fungsi saja fungsi dan jenis tenses. Hal ini penting supaya kamu bisa menggunakan kalimat untuk menulis maupun melakukan percakapan dalam bahasa Inggris secara tepat.

Teknik belajar tenses dapat kamu coba dengan cara belajar satu jenis tenses dalam satu hari, beserta contoh kalimat dan rumusnya.

Lakukan cara ini sampai benar-benar paham dan kamu bisa mengerti penggunaan juga rumusnya. Dalam waktu satu bulan, kamu mungkin sudah bisa menguasai seluruh tenses.

Baca juga:
Cara Belajar Bahasa Inggris dengan Cepat

2. Praktek

Teknik belajar bahasa Inggris juga membutuhkan keberanian untuk melakukan praktek. Artinya, kamu juga harus mempunyai rasa percaya diri dan tidak merasa malu ketika melakukan kesalahan dalam proses belajar.

Agar semua materi bisa kamu ingat secara mudah, cobalah untuk menghafal rumus bahasa Inggris dengan belajar melalui soal-soal latihan secara rutin, rajin membaca, juga menerapkan hasil latihan tersebut dalam bentuk praktek. Misalnya kamu sedang belajar kalimat dengan konteks waktu saat ini maka kamu bisa menambahkan kalimat tersebut dalam latihan berbicara sehari-hari menggunakan kalimat konteks waktu saat ini atau simple present.

3. Buat target belajar

Jika kamu benar-benar tertarik pada kemampuan bahasa Inggris yang lebih meningkat maka sebaiknya buatlah target. Kamu bisa membuat metode mudah supaya bisa belajar secara nyaman dan paham dengan membuat bagan sederhana.

Tidak perlu membuat target belajar yang terlalu tinggi. Cobalah untuk memulai dengan belajar satu materi dan dapat menguasainya dalam waktu 1 bulan. Misalnya, mampu berbicara bahasa Inggris tentang diri sendiri atau mampu menguasai percakapan sehari-hari dalam satu bulan.

Bila perlu, libatkan keluarga maupun kerabat dan beritahu mereka bahwa kamu sedang belajar bahasa Inggris. Barangkali dari usaha tersebut kamu bisa menemukan keluarga atau kerabat yang ternyata jago bahasa Inggris dan bisa menjadi partner dalam belajar sekaligus bisa mengkoreksi kesalahan-kesalahan dasar pemula dalam belajar bahasa Inggris.

Baca Juga : Ketahui Teknik Menulis Bahasa Inggris

Cara Belajar Bahasa Inggris Mudah Bagi Pemula

Sekarang kamu sudah tahu seperti apa teknik tepat belajar bahasa Inggris untuk pemula. Kapan saja kamu ingin belajar bahasa Inggris mudah sebagai seorang pemula, maka kamu bisa melakukan banyak cara menyenangkan. Misalnya dengan mendengarkan musik bahasa Inggris, mencari film dengan subtitle bahasa Inggris, atau bergabung dengan kursus bahasa Inggris di ICAN English. Buat waktu belajar kamu bersama para tutor profesional lebih menyenangkan dan berguna.

Kamu tidak perlu lagi mencari materi pembelajaran bahasa Inggris sendiri di internet yang justru membuat bisa membuat fokus kamu terpecah.Dengan mengikuti kursus intensif, justru membantu mempercepat kemampuan berbahasa Inggris.

Sebagai seorang pemula, kamu harus membuat target fasih berbahasa Inggris dalam hitungan waktu beberapa bulan. Mengikuti kursus bahasa Inggris bisa membantu kamu mencapai target tersebut dengan lebih mudah. Menemukan tempat kursus bahasa Inggris yang tepat juga penting kamu lakukan, agar bisa mendapatkan pembelajaran yang tepat.

Untuk cara yang lebih menyenangkan, kamu bisa belajar melalui film atau lagu berbahasa Inggris. Temukan film animasi atau film lainnya dengan alur cerita yang ringan untuk memudahkan kamu fokus pada dialog atau subtitle. Aktifkan subtitle agar kamu lebih mudah membaca dan memahami jalan cerita atau penokohan di film tersebut.

ICAN Event - Study in Austrtalia, UK & New Zealand
ICAN Expo - Manado 2024
ICAN Event - Study in Singapore
ICAN Expo - Education Expo Kalimantan
Sunway
Event SEG
Event PSB Academy
Education Expo Kalimantan

Konsultasi Gratis

Lengkapi formulir berikut untuk memulai Konsultasi Gratis dengan Counsellor ICAN Education Consultant.

Form Registration ICAN Education (BLOG / ARTIKEL)
Berencana untuk Kuliah di Luar Negeri?

Dapatkan informasi terlengkap seputar Perkuliahan di Luar Negeri dengan Konsultasi Gratis bersama Counsellor ICAN Education Consultant.

Lihat Semua Nomor Kantor Cabang atau temukan Lokasi Kantor kami.

Postingan Artikel ...
Artikel Perkuliahan di Luar Negeri Sekolah di Luar Negeri Bahasa Inggris Bacaan Umum Tips & Trick Beasiswa ...
Konsultasi Online Gratis
Isi form konsultasi ini untuk mengatur jadwal online consultation dengan tim kami.
Form Registration ICAN Education (Home Page)
Hubungi Kami

Konselor kami akan memberikan layanan konsultasi gratis seputar informasi pendidikan ke universitas luar negeri. Layanan tersebut mencakup pencarian jurusan yang tepat, pemilihan universitas, informasi biaya pendidikan dan semua hal yang menyangkut universitas di luar negeri.

Jakarta - Tangerang
Branch Gading Serpong, Tangerang

(021) 5421 0200
(021) 5422 0200

Branch Pluit, Jakarta Utara

(021) 6667 0204
(021) 6667 0206

Branch Taman Palem, Jakarta Barat

(021) 2255 3706
(021) 2255 3272

Branch Bintaro, Tangerang Selatan

(021) 2951 1824
(021) 2221 3833

Branch Kelapa Gading, Jakarta Utara

(021) 2245 0554

Jawa Barat
Branch Bekasi, Jawa Barat

(021) 8889 4102
(021) 8889 5272

Branch Bandung, Jawa Barat

(022) 5239 5100

Jawa Tengah
Branch Yogyakarta, DIY

(0274) 5016 618
(0274) 5016 156

Branch Semarang, Jawa Tengah

(024) 8640 3771

Kepulauan Riau
Branch Batam, Riau

(0778) 7490 665

Branch Tanjung Pinang, Riau

+62 813 6530 6699

Sumatera
Branch Medan, Sumatera Utara

(061) 8881 5181

Kalimantan
Branch Balikpapan, Kalimantan Timur

(0542) 8794 997

Branch Samarinda, Kalimantan Timur

(0541) 2838 364

Sulawesi
Branch Manado, Sulawesi Utara

(0431) 7198 409

Daftar Semua Jurusan